Lowongan
Kerja PT United Tractors Terbaru 2015 - Salah satu sektor yang
dianggap senagai ladang bisnis yang sangat menggiurkan adalah pertambangan,
mengeruk potensi di dalam bumi memerlukan alat berat yang canggih agar efisien
dan menghasilkan laba lebih besar lagi. Dan bagi anda yang bisa masuk menjadi
karyawan di perusahaan yang bergerak di sektor ini sudah pasti juga akan
menikmatinya.
United Tractors adalah salah satu pemain besar di sektor pertambangan, tapi
sebenarnya bukan saja mining yang jadi andalannya. Tiga unit bisnis utamanya
adalah Mesin Konstruksi, Kontraktor Penambangan dan Pertambangan. Perusahaan
ini sudah berdiri sejak tahun 1972 sebagai distributor tunggal alat berat
Komatsu di Indonesia. Lalu pada tahun1989, mereka menjadi perusahaan publik dan
mencatatkan sahamnya di Bursa Efek Jakarta dan Surabaya yang kini merger
menjadi Bursa Efek Indonesia. Di lantai bursa perusahaan ini dikenal sebagai PT
United Tractors Tbk (UNTR), dan tahukah anda kalau PT. Astra International Tbk
adalah pemegang saham mayoritas.
Melihat grup bisnis yang ada di belakangnya tentu saja United Tractors
merupakan perusahaan yang tergolong besar. Kalau anda ingin bergabung menjadi
pegawai di sini, silahan coba loker
terbaru United Tractors yang informasinya bisa anda lihat di bawah
ini.
Business Consultant/ Sales Engineer (BC)
Persyaratan:
1.
Lulusan
S1 semua jurusan
2.
Nilai
IPK minimal 2.75
3.
Usia
maksimal 25 tahun
4.
Memiliki
good interpersonal skill dan bisa bekerja dalam tim
5.
Bersedia
ditempatkan di seluruh site United Tractors dan perwakilan mereka di seluruh
Indonesia
6.
Bisa
dilamar oleh anda yang masih mahasiswa tapi bisa lulus sebelum Desember 2015
Bagi anda yang tertarik untuk bekera
di United Tractors, anda akan mendapatkan kesempatan untuk terlibat dalam
pelatihan untuk pengembangan personal dan tentu saja terlibat dalam berbagai
pekerjaan yang memberikan pengalaman berharga.
Silahkan ajukan lamaran anda dengan APPLY DI SINI dan
siap untuk mendapatkan gaji pokok yang kompetitif, fasilitas, insentif,
asuransi, jenjang karir yang bagus, dan beragam keuntungan lainnya. Tapi itu
bisa anda dapatkan kalau anda bekerja dengan baik. Jika ingin berkarir di
perbankan, silahka coba lowongan
kerja Standard Chartered Bank terbaru yang juga diminati banyak para sarjana
di tanah air.
Belum ada tanggapan untuk "Lowongan Kerja PT. United Tractors Terbaru 2015"
Post a Comment